-->

Ad Unit (Iklan) BIG

Kecenderungan Budaya Pendidikan dan Profesionalisme Guru

Post a Comment

 KECENDERUNGAN BUDAYA PENDIDIKAN DULU

  • UNTUK MENUNTUT ILMU & CITA-CITA
  • BELAJAR+PUASA+DOA
  • PRINSIP BELAJAR TUNTAS
  • BELAJAR TEKUN TANPA BOSAN/ MENGELUH
  • MENYONGSONG UJIAN
  • MANDIRI DAN DISIPLIN
  • KETEGASAN GURU MENJADI DORONGAN
KECENDERUNGAN BUDAYA PENDIDIKAN SEKARANG
  • MENGEJAR IJAZAH
  • BELAJAR MENYENANGKAN
  • SEKOLAH + MAKAN + BERMAIN + PACARAN
  • BELAJAR = BERMAIN
  • MENGHINDARI  UJIAN & REMEDIAL
  • BELAJAR KARENA MENGHADAPI UJIAN
  • MENGUTAMAKAN TARGET KURIKULUM
  • TAK MANDIRI (BERGANTUNG PADA GURU DAN TEMAN)
  • KETEGASAN GURU SEBAGAI ANCAMAN DAN MELANGGAR HAM
STRATEGI PERBAIKAN MUTU PENDIDIKAN
  • MEMPERBAIKI BUDAYA KERJA
  • KEMAMPUAN & KESADARAN PROFE-SIONAL KEPALA SEKOLAH
  • KEMAMPUAN & KESADARAN PROFESIONAL GURU
  • INTERAKSI GURU & SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN
  • KERJA SAMA DAN DUKUNGAN ORANG TUA
PENTINGNYA PENINGKATAN DAN PEMERATAN MUTU PENDIDIKAN
  • Pasal 11 Ayat (1) UU SISDIKNAS:
Pemerintah dan pemerintah daerah wajib memberikan layanan dan kemudahan, serta menjamin terselenggaranya  pendidikan yang bermutu bagi setiap warga negara tanpa diskriminasi.
FAKTOR PENENTU MUTU PENDIDIKAN DI SEKOLAH
  • FAKTOR PENTING dan MENENTUKAN:
• Kemampuan Manajerial Kepala Sekolah;
• Profesionalisme Guru;
• Mutu Interaksi antara Guru & Peserta Didik dalam Pembelajaran;
• Dukungan orang tua dan masyarakat.
  • FAKTOR PENTING tetapi TIDAK MENENTUKAN:
• Sarana & Prasarana Belajar/Gedung dll.;
• Gaji Guru, dan sebagainya.
PENTINGNYA PROFESIONALISME GURU
  • Teachers … are crucial determinants of educa-tional quality. Improvement in the quality of education and learning are crucially dependent on the inputs of teachers, whose quality is to be measured not only interms of their academic and profesional training but also in their motivation and dedication.
(Mayor, F.1992. Teacher Education in Era of Global Change.  International yearbook on Education. Artington:ICET)
GURU PROFESIONAL
  • EMPAT DIMENSI PROFESIONALISME GURU:
• MENGUASAI SUBSTANSI (Konsep & Skill)
• MENGUASAI METODOLOGI (Konsep & Skill)
• MENGUASAI EVALUASI (Konsep & Skill)
• INTEGRITAS KEPRIBADIAN (Moralitas, Motivasi, dan Dedikasi)
PRINSIP BEKERJA SUKSES DAN PROFESIONAL
  • EMPAT PRINSIP BEKERJA SUKSES & PROFESIONAL:
• BEKERJA KERAS (Kunci kecukupan rezki)
• BEKERJA CERDAS (Kunci untuk berkembang)
• BEKERJA TUNTAS/TOTALITAS (Kunci untuk tidak stres)
• BEKERJA IKHLAS SEBAGAI IBADAH (Kunci untuk tidak kecewa)



Related Posts

Post a Comment